Kombes Pol. Joko Krisdiyanto menegaskan bahwa kehadiran Polri di tengah masyarakat merupakan bentuk pelayanan dan kontribusi nyata, khususnya dalam membantu warga yang terdampak bencana alam.
“Polri berkomitmen untuk terus hadir memberikan pelayanan, perlindungan, dan pengayoman terbaik bagi masyarakat, terutama dalam situasi darurat akibat bencana,” tutupnya.









